SUPER CARA : Informasi Cara Super Untuk Segala Kebutuhan Anda

Thursday, April 17, 2014

6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat

Terimakasih telah mengunjungi postingan kami yang berjudul 6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat ini. Post ini diterbitkan demi melengkapi informasi yang anda cari. Semoga artikel ini dapat memberikan manfaat untuk anda.

Sebelum Melihat informasi utama tentang "6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat", Anda juga dapat menikmati informasi menarik berikut ini :

Berikut Informasi selengkapnya Mengenai 6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat

Gigi putih memang menjadi dambaan setiap orang. bayangkan jika gigi anda kotor/kuning, anda pasti akan sedikit malu-malu untuk unjuk gigi di depan publik. apalagi bagi anda yang sering berurusan/berkomunikasi dengan banyak orang. anda harus menjaga kebersihan gigi anda agar tetap nyaman untuk berkomunikasi dengan banyak orang.

bagi anda yang mempunyai gigi kurang putih, berikut saya sajikan informasi 6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat. cara ini dapat anda praktekkan untuk membuat gigi anda menjadi lebih putih 


Cara memutihkan gigi secara alami
1. Menggosok gigi dengan buah strawberry.
selain lezat untuk dikonsumsi, Buah strawberry ternyata bisa memutihkan gigi, caranya, lumatkan buah strawberry (jangan sampai halus) lalu gosok-gosokkan pada gigi kita. Lakukan dengan teratur dan rasakan hasilnya.
 
2. Dengan mengunyah buah apel.
siapa sih yang gak kenal dengan buah yang satu ini. Buah apel selain mengandung vitamin yang banyak juga mempunyai kandungan yang bisa mengangkat noda dan plak pada gigi. Rutinlah mengkonsumsi buah apel setiap harinya karena dapat memutihkan gigi secara alami saat kita mengunyahnya.
3. Sikatlah gigi secara rutin dan benar.
ini wajib anda lakukan dengan rutin. Yang perlu anda perhatikan yaitu jangan menggosok gigi terlalu kuat karena itu dapat merusak email gigi anda.
4. Mengolesi dengan perasan lemon.
Lemon adalah buah dengan banyak manfaat, selain baik untuk mencerahkan kulit wajah, lemon bisa juga diaplikasikan pada gigi anda, yaitu perasan lemon dioleskan pada gigi anda dan tunggu beberapa saat sebelum menyikat gigi.
 
5 .Menggosok dengan kulit jeruk.
tahukah anda, kulit jerukpun memiliki kandungan yang dapat memutihkan gigi. Caranya sangat mudah, yaitu dengan menggosok kulit jeruk yang masih segar, pada gigi kita. Kulit jeruk yang digosokkan adalah yang bagian dalam.
6. Dengan mengunyah wortel.
selain terkenal kaya dengan vitamin A, Kandungan yang dimiliki wortel dapat menghilangkan plak dan memutihkan gigi saat kita mengunyahnya.
 
itulah informasi mengenai  6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat, anda dapat memilih salah satu dari keenam tips diatas untuk membuat gigi anda menjadi lebih putih.

6 Cara Jitu Memutihkan Gigi Secara Alami dan Cepat Rating: 5 Diposkan Oleh: Unknown